"MAGERSARI OPTIMIS BISA" "MAGERSARI HEBAT DAN LUAR BIASA" "MAGERSARI BERSERI (Bersih Sehat Ramah dan Indah)"

Artikel

SANTUNAN ANAK YATIM PIATU DAN DHUAFA TAHUN 2023

29 Desember 2023 10:06:42  Admin  219 Kali Dibaca  Berita Lokal

Pemerintah Desa (Pemdes) Magersari melaksanakan pembagian santunan kepada anak yatim dan dhuafa Desa Magersari Kecamatan Plumpang Kabupaten Tuban pada hari kamis (28/12).

Acara tersebut dihadiri oleh Kepala Desa beserta perangkat desa, BPD, serta 40 anak yatim piatu dan dhuafa se Desa Magersari, acara tersebut berlangsung khidmat, sesuai dengan visi dan misi Kepala Desa Magersari bahwa setiap tahun ada agenda santunan anak yatim, oleh karena itu kita selaku pemdes membantu berjalannya acara tersebut agar berjalan lancar, karena dalam agama islam menganjurkan untuk memuliakan anak yatim.

Diriwayatkan oleh Abu Ya’la dan Thobrani, Shahih At Targhib Al Albani bahwa: “Barang siapa yang mengikutsertakan seorang anak yatim di antara dua orang tua Muslim, dalam makan dan minumnya, sehingga mencukupinya maka ia pasti masuk surga.”

Terdapat seorang lelaki datang kepada Nabi Muhammad SAW untuk mengeluhkan kekerasan hatinya. Nabi pun bertanya padanya: sukakah kamu? Jika hatimu menjadi lunak dan kebutuhanmu dapat terpenuhi? Kasihilah anak yatim dengan mengusap mukanya, serta berilah makan dari makananmu, maka niscaya hatimu menjadi lunak dan kebutuhanmu dapat terpenuhi.”

Admin : mgwt_pemdesmagersari

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Aparatur Desa

Kategori

Statistik Penduduk

Info Media Sosial

Lokasi Kantor Desa


Kantor Desa
Alamat : Jalan Raya Plumpang - Compreng No 273 Kode Pos 62382
Desa : Magersari
Kecamatan : Plumpang
Kabupaten : Tuban
Kodepos : 62382
Telepon :
Email : magersari.plumpang417@gmail.com

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:101
    Kemarin:221
    Total Pengunjung:190.701
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.149.234.141
    Browser:Mozilla 5.0